Beragam cara dan kegiatan pun dilakukan dalam rangka menyemarakkan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI). Seperti memasang bendera merah putih dan mengadakan beragam perlombaan seru.
Lomba seru itu tak hanya digelar di kalangan masyarakat sipil, tapi juga instansi Sekolah. Mereka ikut bersuka cita dengan perlombaan yang digelar di tempat masing-masing.
Salah satunya di lingkungan SMPN 25 Kota Surabaya. Sekolah ini, mengadakan beragam lomba menarik yang diikuti seluruh siswa siswi pada 14 - 16 Agustus 2019. Ada beragam lomba dan kegiatan yang dihadirkan dalam HUT Kemerdekaan kali ini. Diantaranya, Lomba Futsal, Tembang Dolanan, Kali grafi, Dongeng, khutbah Al kitab, patung Plastisin, Vokal tunggal, Estafet balok, Daur Ulang, Artikel "Remaja dengan segala kepeduliannya", Jalan Sehat, Memasak Guru, Memasak Murid, VLOG, dan Musik Patrol
Jalan Sehat | Guru Memasak | Futsal |
|
||
Estafet Balok | Daur Ulang | Menulis Artikel |
|
|
|
Mendongeng | Puisi | Vokal |